Nakta.id - Presenter Daniel Mananta sepertinya cukup terkejut mengetahui potret dirinya ada di soal ujian anak sekolah.
Potret Daniel di salah satu pertanyaan ujian Bahasa Inggris ini pun langsung menjadi sorotan warganet.
Pada 6 jam yang lalu, Kamis (20/04), Daniel mengunggah foto dimana dirinya menjadi bahan contoh soal Bahasa Inggris.
BACA JUGA: Unggahan Fitness Blogger Ini Buktikan Tidak Ada Makanan Sehat dan Tidak Sehat!
Namun tidak diketahui soal tersebut diberikan untuk sekolah pada tingkatan apa.
Moms, Yuk Wujudkan Tubuh Sehat di Tahun Baru dengan Kesempatan Emas dari Prodia Ini!
Source | : | |
Penulis | : | Rosiana Chozanah |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR