1. Membersihkan kuku: Gunakan sikat gigi yang berbulu halus, lalu gosok di bawah kuku dan di sekitar kutikula agar lebih bersih.
2. Menyisir rambut: Penggunaan populer untuk sikat gigi adalah untuk menyisir rambut.
Cukup sikat rambut yang berada di dekat kulit kepala ke arah akar agar memberikan beberapa volume ekstra.
BACA JUGA: Ternyata Begini Penampilan Via Vallen dan Nella Kharisma Tanpa Make Up
3. Buat bulu mata lebih merata: Jika pemakaian maskara menggumpal, cukup gesek bulu mata menggunakan sikat gigi dengan gerakan ke arah luar untuk meratakannya.
4. Membuat pola nail art: Pakai cat kuku, dan biarkan mengering.
Kemudian, celupkan sikat gigi ke warna lain, dan bubuhkan di atas kuku untuk tampilan motif abstrak.
BACA JUGA: Terinspirasi dari Ladang Tulip di Belanda, Begini Tampilan Teras Rumah Milik Syahnaz Sadiqah
5. Eksfoliasi bibir: Sikat gigi juga bisa menjadi alat eksfoliasi bibir yang dapat mengangkat sel mati.
Gunakan alas petroleum jelly atau minyak zaitun untuk melembapkan, dan gosok secara perlahan.
Source | : | Beauty Hacks |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR