Nakita.id - Saat si kecil sakit, Moms biasanya merasa sedih dan panik.
Ya wajar saja itu terjadi, terlebih jika anak sakit yang diikuti dengan demam tinggi selama beberapa hari.
Hal itu jugalah yang dialami aktris cantik Zee Zee Shahab saat putranya, Fauzi Khaleev, sakit.
BACA JUGA: Anak Zee Zee Shahab Ternyata Pernah Alami Speech Delay, Begini Cara Mengatasinya!
Belum lama ini, melalui akun Instagram pribadinya, Zee Zee mengungkapkan bahwa anaknya baru saja terserang demam tinggi.
Namun, setelah keadaan putranya membaik, kini justru Zee Zee yang menderita flu.
"Holaa (emoji) bbrp hari ini anakku @fauzikhaleev demam tinggi, alhamdulillah hari ini udh membaik (emoji) dan skrg aku yg ikutan flu hehe batuk2 Dr pagi, karna emang cuaca lagi tak menentu ya kayak perasaan #eeh (emoji) Jaga kesehatan manteman!," tulis Zee Zee dalam keterangan fotonya.
BACA JUGA: Cara Gendong Bayinya Jadi Sorotan, Zaskia Mecca Beri Jawaban Mengedukasi
Warganet pun lantas mendoakan agar Zee Zee cepat sembuh dari penyakitnya.
Tak sedikit pula yang mengkhawatirkan kesehatannya karena Zee Zee sedang hamil anak kedua.
"Cepet sembuh ka zee sekarang cuaca apa2 lagi gak menentu ka zee," tulis akun @lofanasnanas.
"Sehat2 ya bumil zee dn keluarga aamiin," komentar akun @miaridwan27.
"Smg lekas sehat @zeezeeshahab kmrn sy jg ikutan batuk abis anak sakit, pas lg hamil jg,jd gk nyaman bener kl batuk," tulis akun @vivinkusumawinata.
BACA JUGA: Demi Peran dalam Drama, Deretan Aktris Korea Ini Rela Potong Rambutnya
BACA JUGA: Jarang Disorot, Ini Potret Anak 'Bude Merry' yang Cantik Bak Princess
Nah, perubahan cuaca yang tak menentu memang kerap memicu adanya sejumlah penyakit, Moms.
Flu dan batuk adalah beberapa penyakit yang paling mudah menjangkit baik anak-anak maupun orang dewasa.
Terlebih jika Moms sering mencium-cium si kecil.
Jika tak ingin sakit flu menular, maka cegah dengan penggunaan masker saat berdekatan dengan si kecil.
BACA JUGA: Jelang Pernikahan, Inilah Bocoran Dekorasi Syahnaz dan Jeje, Keren Banget!
Jangan lupa, tutup mulut saat Moms bersin agar virus tidak terhirup orang lain.
Rayakan Hari Ibu 2024, Cussons Baby Hadirkan Unfiltered Moments: Bangga Jadi Bunda
Source | : | Instagram,nakita |
Penulis | : | Fairiza Insani Zatika |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR