Nakita.id - Dalam rumah tangga Dads adalah leader dan tulang punggung. Tugasny tidak hanya bertugas untuk menafkahi saja.
Perhatian, kasih sayang dan kedekatannya bersama keluarga terutama pada si kecil adalah harapan semua Moms. Betul kan?
Meski lelah bekerja, Moms hanya menginginkan sedikit waktu luang Dads untuk bercengkrama atau bermain bersama anak.
BACA JUGA: Selain 'Girls Squad', Begini Gaya Geng Seleb Mom 'Local Mom Gang' yang Mencuri Perhatian
Seleb papa idaman ini membuktikan dapat memenuhi harapan istrinya.
Meski lelah bekerja tanpa batas, mereka tetap bisa meluangkan waktu untuk bermain dan membangun kedekatan bersama si kecil.
1. Raffi Ahmad
Artis papan atas ini memang terkenal dengan jam kerjanya yang super sibuk.
Tak hanya mengisi acara di berbagai televisi, ia juga sibuk mengurus rentetan bisnisnya bersama Nagita Slavina.
Tetapi, Raffi tetap memberikan waktu luangnya untuk si kecil yang terlihat pada beberapa potret di instagramnya.
2. Ruben Onsu
Source | : | |
Penulis | : | Shevinna Putti Anggraeni |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR