Nakita.id - Kabar meninggalnya Glenn Fredly memang mengejutkan banyak orang.
Glenn meninggal karena penyakit meningitis yang dideritanya.
Ia meninggal dunia di Rumah Sakit Setia Mitra, Fatmawati, Jakarta Selatan pada Rabu, 8 April 2020.
Kini, Glenn telah dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Tanah Kusir, Jakarta Selatan, pada Kamis (9/4/2020).
Kepergian Glenn meninggalkan duka mendalam bagi rekan artis dan sesama musisi.
Salah satunya dirasakan oleh Raffi Ahmad.
Source | : | |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR