"Setahun ini perekenomian kita itu amburadul semua. Dari kesehatan, dari segi ekonomi, dari segi kehidupan kita, semua kacau balau," ungkap Mbak You.
Mbak You juga mengungkapkan ketakutannya di tengah serangan virus corona.
Ia menerawang bisa terjadi kriminalitas di saat orang ingin mempertahankan kehidupan keluarganya.
"Takut saya akan ada penjarahan, akan banyak tindakan kriminal. Di saat orang lapar, di saat orang tak bisa berpikir logika, mempertahankan keluarga, bertahan diri tapi melakukan tindakan yang negatif, ini harus dijaga," ungkapnya.
Mbak You pun mengatakan bahwa saat ini pemerintah sedang berupaya agar masyarakatnya bisa memenuhi kebutuhan pangan.
Karena berbagai carut marut itu, Mbak You menyarankan untuk menanam ubi-ubian sebagai pengganti nasi dan memanfaatkan alam untuk memenuhi kebutuhan.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR