Nakita.id - Dalam hitungan hari tak terasa bulan Ramadan sudah semakin dekat dan kita kembali menjalankan ibadah puasa bagi umat Islam.
Tapi suasana bulan Ramadan tahun ini akan sangat berbeda dengan sebelumnya.
Seperti yang kita ketahui, dunia sedang dilanda kecemasan akibat pandemi Covid-19 yang masih menghantui masyarakat di berbagai negara, termasuk Indonesia.
Tak ingin semakin terpuruk, Zaskia Adya Mecca pun mencoba berpikir positif.
Dengan adanya larangan keluar rumah dan instruksi sosial distancing, Zaskia mengaku bulan Ramadan kali ini bisa jadi akan membuat dirinya dan keluarga lebih khidmat dalam beribadah.
Hal tersebut disampaikan Zaskia melalui akun Instagram pribadinya.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR