Nakita.id - Dianggap sebagai momok mengerikan, Indonesia masih berjibaku memerangi virus corona.
Tidak sedikit orang yang berupaya mencoba sejumlah cara agar dapat terhindar dari Covid-19.
Salah satunya adalah dengan mengonsumsi rempah atau jamu empon-empon yang disebut ampuh tangkal corona.
Diketahui khasiat jamu empon-empon ini tak tak hanya meningkatkan kekebalan tubuh, tetapi juga mampu mendetoksifikasi tubuh dari berbagai racun penyakit.
Namun seiring berjalan waktu, muncul kabar kalau teh panas dicampur lemon sama ampuhnya untuk menangkal virus corona.
Melansir dari laman Kompas.com, dugaan tersebut marak ketika disampaikan secara berantai melalui pesan Whatsapp.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR