Nakita.id - Siapa yang tak kenal dengan pasangan satu ini, Irish Bella dan Ammar Zoni.
Pasangan ini memang sama-sama berkarier di dunia entertainment.
Bahkan sebelum berumah tangga, mereka sempat dipasangkan menjadi pasangan suami istri dalam sebuah sinetron.
Tapi siapa sangka Moms, jika Irish Bella ternyata sempat membenci Ammar Zoni.
Hal itu Irish Bella ungkapkan dalam vlog Aish TV.
Bahkan saat dulu syuting bersama sebagai suami istri, Irish mengaku tidak menaruh hati pada Ammar Zoni.
Belanja Baju Lebaran yang Seru dan Menyenangkan Lewat Koleksi Athleisure Premium dan Workshop DIY Eid Aksesoris
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR