Cara membuat
1. Buatlah pola bentuk pintu masjid di kertas apa pun yang nanti akan digunakan untuk membuat gambar pada kartu ucapan.
2. Beri tanda pada bagian tengah kertas. Lalu lipat dua bagian sisi kertas hingga titik yang ada di tengah.
3. Tempelkan pola yang telah dibuat ke bagian sisi kanan dan kiri kertas lalu gambarlah pola tersebut menggunakan pensil.
4. Setelah dibentuk, gunting sesuai pola yang telah digambar.
5. Selanjutnya, gambarlah kubah di kertas warna lainnya kemudian tempel di bagian dalam kartu ucapan.
Source | : | YouTube,redtri.com |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR