4. Bermain imajinasi
Moms bisa memberikan gambaran sebuah situasi pada anak.
Kemudian biarkan anak mencoba menyelesaikan misinya menggunakan imajinasinya.
Misalnya, Moms menjadi pembeli yang kelaparan, sedangkan si Kecil menjadi koki.
Biarkan anak mencoba pura-pura memasak selaiknya koki ulung.
Dengan demikian, anak akan mencoba mengingat apa saja yang biasanya koki lakukan.
Bermain pura-pura membantu mengembangkan keterampilan sosial dan emosional anak, kemampuan berpikir serta keterampilan bahasa.
Ini juga melatih memori kerja anak, karena mereka mencoba untuk tetap dalam karakter dan menampilkan perilaku yang sesuai.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | Momjunction.com |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR