Nakita.id - Prakiraan cuaca tentu saja sangat ditunggu oleh banyak masyarakat.
Tak hanya untuk mawas diri, tetapi juga bisa membuat masyarakat berjaga menanggulangi berbagai hal yang tidak diinginkan.
Belakangan ini, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memberi peringatan dini terkait cuaca ekstrem yang terjadi di Indonesia.
Peringatan dini tersebut terbilang tepat dan jarang meleset.
Bahkan, Rabu (27/5/2020) beberapa wilayah dilanda hujan lebat dan angin kencang.
Beberapa wilayah di pesisir pantai selatan, seperti Yogyakarta, Pacitan, dan Bali juga mengalami gelombang tinggi yang mengakibatkan air naik hingga daratan.
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Source | : | BMKG |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR