STPC bisa didownload gratis melalui Google Play Store dalam 2 versi, gratis ataupun yang berbayar.
Satu hal yang menjadi catatan, STPC mengusung Bahasa Inggris dalam setiap instruksi.
Jadi orangtua harus paham betul.
Dengan fitur gratis, pengguna bisa mendapatkan beberpa layanan, diantaranya apa yang dicari dan dilihat sang anak, waktu yang telah dihabiskan untuk membuka aplikasi, pemberitahuan saat anak-anak menginstal aplikasi baru dan melihat situs Web yang dibuka buah hati. (Husna Rahmayunita)
Source | : | Nextren.grid.id |
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR