"Saya hanya dikasih dua opsi (pilihan), cerai atau menerima ada laki-laki lain," sambungnya.
Mantan Gubernur DKI Jakarta ini memutuskan untuk buka suara soal masa lalunya tersebut karena merasa kasihan dengan istrinya yang sekarang, Puput Nastiti Devi.
"Saya kasihan, istri saya yang sekarang dituduh, kan kitanya jadi nggak enak," ungkapnya.
Baca Juga: Fakta Baru Teka Teki Pernikahan BTP, Ketua RT Ungkap Motor Ayah Puput Jadi Petunjuk!
Pria yang juga akrab disapa Ahok ini juga mengisahkan ketika dirinya diminta kembali pada Veronica Tan oleh mantan mertua.
"Tanya beberapa kali mantan mertua saya, kamu masih mau terima nggak kalau dia (Veronica Tan) melepaskan lagi (selingkuhan) untuk membekali kalian," ucap Ahok menirukan mantan mertuanya.
"Buktinya mana?" sambungmya.
Sebagai bukti mau menerima kembali Veronica Tan, Ahok menyebut masih mau berhubungan intim dengan mantan istrinya itu meski tahu sudah diselingkuhi.
Kulkas Side by Side New Belleza 4 Pintu dari Polytron, Dirancang Khusus untuk Dukung Tren Gaya Hidup Modern
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR