Banyak yang mengatakan tiga bulan pasca keguguran adalah waktu yang ideal.
Namun, kini hal itu tak lagi disebut sebagai waktu ideal, melainkan periode kesempatan untuk hamil yang lebih besar.
Mengutip dari Kompas.com, dalam sebuah survei, pasangan yang mengalami keguguran memang mayoritas mencoba untuk hamil kembali setelah tiga bulan.
Baca Juga: Ciri Keguguran Tanpa Perdarahan Sering Muncul Tanpa Gejala, Bagaimana Mengenalinya?
"Banyak pasangan yang berkonsultasi berapa lama mereka harus menunggu sampai boleh mencoba hamil lagi.
Tetapi berdasarkan data, wanita yang ingin mencoba hamil lagi dalam tiga bulan, lebih besar peluangnya dibanding wanita yang menunggu lebih lama," kata Dr.Enrique Schisterman, yang melakukan studi ini.
Schisterman melakukan studi dengan mengikuti hampir 1000 pasangan yang mengalami keguguran di trimester pertama kehamilan.
Baca Juga: Kenali Ciri Keguguran Tanpa Perdarahan dan Masalah Lainnya yang Umum Terjadi pada Masa Kehamilan
Shopee Bersama Tasya Kamila dan Bittersweet by Najla Ceritakan Dampak Positif Inovasi dalam Berdayakan Ekosistem
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR