Nakita.id - Baim Wong dan Wulan Guritno ternyata memiliki rahasia masa lalu yang tidak banyak diketahui orang.
Kini sudah punya keluarga masing-masing, Baim Wong dan Wulan Guritno baru berani mengungkapnya.
Tapi, Wulan Guritno justru dihantui keraguan, Moms.
Namun di tengah-tengah cerita masa lalu itu, Wulan Guritno mendadak ketakutan.
Membahas masa lalu Baim Wong, Wulan Guritno takut jika Paula Verhoeven nantinya akan marah.
"Ini kalau kayak gini-gini Paula enggak marah ya dibahas gini?" tanya Wulan Guritno.
Hingga akhirnya, Baim Wong pun mengungkap pengakuan soal sifat Paula Verhoeven.
Dalam vlog Baim Paula yang dilansir pada Jumat (26/6/2020), Wulan Guritno dan Baim Wong makan bersama di sebuah restoran cepat saji di kawasan Pondok Indah, Jakarta.
"Dijodohin sering, semua orang pengin kita jadian," akui Wulan Guritno.
Moms, Yuk Wujudkan Tubuh Sehat di Tahun Baru dengan Kesempatan Emas dari Prodia Ini!
Source | : | YouTube,Tribun Wow |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR