Nakita.id – Di awal tahun 2018 ini ada kabar gembira datang dari artis Sandra Dewi.
Setelah melalui kehamilan selama Sembilan bulan, artis yang menikah pada 8 November 2016 ini melahirkan seorang anak laki-laki.
Selama ini Sandra Dewi kerap mengunggah momen-momen kehamilannya bersama janin yang ada di dalam kandungannya.
BACA JUGA: Selamat Sandra Dewi Telah Melahirkan, Begini Potret Wajah Bayinya!
Beberapa kali ia menyebut janin yang dikandungnya dengan sebutan Baby RM.
Tentu saja inisial nama ini bikin banyak warganet penasaran.
Hal tersebut diungkapkan di akun instagram miliknya @sandradewi88.
Beberapa kali momen bersama sang bayi diunggah dengan menyebutnya Baby RM
Ternyata RM punya kepanjangan yaitu Raphael Moeis.
Wah namanya indah sekali ya, Moms.
Hal tersebut terungkap dalam akun instagram @lambenyinyir.
Raphael sendiri merupakan bahasa Inggris nama Rafael dalam Bahasa Ibrani.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | Instagram,she knows |
Penulis | : | Gisela Niken |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR