Nakita.id - Sosok Teddy mantan suami dari Lina Jubaedah kerap jadi bahan perbincangan setelah kematian istrinya.
Teddy diketahui adalah suami kedua Lina setelah putuskan cerai dari komedian Sule.
Meninggalnya Lina yang sempat timbulkan kecurigaan membuat ayah satu anak ini kerap jadi sorotan.
Bahkan Teddy disebut miliki aura tersendiri yang membuat dirinya menarik.
Salah satu benda pusaka yang digadang-gadang penangkal efek negatif adalah peci yang kerap ia kenakan.
Peci berwarna hitam dan merah itu disebut-sebut punya makna khusus berkaitan dengan mistis.
Namun Teddy secara terbuka mengakui jika dirinya tak pernah terlibat mistis apalagi manfaatkan peci yang kerap ia gunakan.
Sampai-sampai peci fenomenal milik Teddy itu sempat ditawar ratusan juta rupiah oleh seseorang yang berniat membelinya.
Mengatur Jarak Kelahiran dengan Perencanaan yang Tepat, Seperti Apa Jarak Ideal?
Source | : | YouTube,Gridpop.id |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR