4. Minyak Zaitun
Selain digunakan dalam memasak, minyak zaitun juga memiliki kemampuan dalam menyembuhkan radang telinga.
Sama halnya dengan minyak sebelumnya, minyak zaitun juga memiliki khasiat anti-inflamasi yang kuat dan antibakteri yang bisa mengurangi penyumbatan pada sinus
Serta meningkatkan fungsi pendengaran agar lebih baik.
5. Minyak Lavender
Minyak yang terakhir yakni, minyak lavender yang bisa mengobati radang telinga.
BACA JUGA: Baru Melahirkan, Penampilan Menawan Sandra Dewi Curi Perhatian
Hanya dengan minyak ini, bisa meningkatkan sirkulasi darah hingga mempercepat proses penyembuhan akibat peradangan.
Selain bisa mengobati radang, minyak lavender juga bisa meringankan pada rongga sinus akibat bakteri dan virus.
Seperti flu, pilek, hidung gatal hingga tersumbat.
Nah itu tadi Moms, beberapa minyak esensial alami yang bisa digunakan untuk mengatasi radang pada telinga.
BACA JUGA : Potret Kekompakan Keluarga Rio Dewanto di Bali, Bikin Gemas!
Source | : | boldsky.com |
Penulis | : | Ria Rizki Agustina |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR