"2007 gue mulai restoran sampai 2020 lah, tapi itu juga sampai sekarang masih gagal ya. Cuman ada 3 atau 4 yang berhasil," ungka Baim dalam kanal Youtube The Sungkar Family.
Baim pun berterus terang, sempat merasa di titik bawah pada tahun 2012.
Saat itu Baim mengaku, mendapatkan fitnah yang cukup kejam.
Ia dituduh sebagai penipu sehingga dijauhi oleh para rekannya.
Bahkan saat itu secara tidak langsung Baim harus menanggung utang miliyaran rupiah.
Baim mengaku, saat dalam keadaan susah ia seperti tak punya siapa-siapa saat itu selain keluarga tercintanya.
Rekomendasi Sunscreen untuk Si Kecil: Gently Sunscreen SPF50+ PA++++ dengan Serum Anti-Polusi!
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR