4. Tak Selamanya Baik, Jika Anda Termasuk dalam Kriteria Ini Sebaiknya Jangan Coba-coba Minum Air Jahe Secara Rutin
Hampir semua orang setuju kalau air jahe punya manfaat luar biasa untuk kesehatan.
Mulai dari mencegah alzheimer, mengobati iritasi usus, hingga meningkatkan kekebalan tubuh bisa didapatkan bila minum air jahe secara rutin.
Sayangnya, bila Moms termasuk ke dalam orang dengan kriteria seperti ini, jangan coba-coba minum air jahe secara ruuin ya.
Meminumnya dalam keadaan tertentu malah berdampak buruk bagi tubuh. Air jahe tidak disarankan diminum oleh orang-orang dengan kondisi berikut:
Gangguan darah
Tanaman ini sangat membantu dalam diabetes, obesitas, penyakit arteri perifer karena merangsang sirkulasi dan meningkatkan aliran darah.
Namun khasiat ini bisa berakibat fatal bagi orang yang menderita hemofilia.
Hemofilia adalah kelainan genetik dimana darah seseorang memiliki kemampuan yang berkurang.
Ini berarti bahkan luka ringan atau pendarahan pun bisa menyebabkan kematian.
Baca selengkapnya di sini
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Source | : | Nakita.ID |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR