Atta Halilintar Heboh Beri Kejutan dan Lamar Aurel Hermansyah, Ibunya Justru Bahas Soal Pahit dan Jatuh Bangun Rumah Tangga
Nakita.id - Moms pasti sudah tidak asing lagi dengan sepasang kekasih yang tengah dimabuk asmara ini.
Ya, Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar yang kini keduanya terlihat semakin dekat satu sama lain.
Keduanya kerap membagikan momen kebersamaan di media sosial.
Bahkan, keduanya pun disebut-sebut bakal segera melangsungkan pernikahan.
Kendati baru saja berusia 22 tahun, Aurel Hermansyah memang mengumbar keinginan untuk melangsungkan pernikahan.
Ashanty dan Anang Hermansyah pun juga telah mengisyaratkan restu kepada Aurel dan Atta.
Baru-baru ini, Aurel Hermansyah baru saja berulang tahun ke-22 pada Jumat (10/7/2020).
Usai mendapat kejutan di rumahnya dari keluarga dan orang terkasih, Aurel Hermansyah kembali dapat hadiah istimewa dari sang kekasih, Atta Halilintar.
Buka Cabang ke-14, Nikmati Kelezatan Kuliner di Justus Steakhouse Asthana Kemang
Source | : | GridHITS |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR