Nakita.id - Jumat (17/7/2020) jadi hari bahagia untuk Rizki DA dan Nadya Mustika.
Kurang hitungan hari genap sebulan jadi pengantin baru, pasangan suami-istri tersebut nyatanya harus menelan pil pahit.
Bagaimana tidak, masa lalu Rizki DA dan Nadya Mustika malah dikuliti habis oleh publik.
Sampai-sampai muncul rumor kalau rumah tangga Rizki DA dan Nadya Mustika sedang dihantam prahara.
Terlepas dari hal itu, kini Lesty Kejora justru sedang gencar dijodoh-jodohkan dengan Rizky Billar.
Sang mantan sudah punya istri tapi masih saja dikaitkan dengannya, Lesty Kejora mendadak merasa kasihan.
Hal tersebut diungkap sang biduan di kanal YouTube 'Populer Seleb' (13/8/2020).
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR