4. Sakit kepala
Saat tubuh kehilangan banyak cairan, gejala yang muncul adalah sakit kepala.
Sakit kepala memang kerap menjadi tanda ada penyakit atau masalah kesehatan lain.
Namun di kondisi ini, sakit kepala biasaya timbul karena tubuh mengalami dehidrasi.
5. Pandangan mata kabur
Beberapa bagian tubuh yang tidak terduga bisa terdampak gula darah tinggi, salah satunya mata.
Kelebihan gula darah bersama dengan air bisa terperangkap di lensa di tengah mata, sehingga pandangan jadi kabur.
Berbeda dengan kondisi pandangan kabur pada penderita diabetes yang biasanya terjadi dalam jangka panjang, masalah penglihatan pada orang yang gula darahnya naik umumnya hanya sementara.
Jika kalian kerap mengalami beberapa ciri-ciri gula darah naik tersebut, segera konsultasi ke dokter.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | Kompas.com,WebMD |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR