Tak hanya sekali saja, Mbak You beberapa kali melontarkan peringatan soal hujan hingga petir yang menyambar.
"Hujan angin, petir, waspada angin dan airnya...semoga cepet reda," tulis Mbak You.
Lantas, paranormal itu memohon perlindungan pada Tuhan.
"Jagalah kami ya Allah," tulis Mbak You.
Baca Juga: Firasatnya Terus Bergejolak, Mbak You Singgung Bencana Alam Sampai Minta untuk Lakukan Hal Ini
Seakan membenarkan peringatan dari Mbak You, belakangan ini di media sosial ramai tiga orang meninggal dunia lantaran tersambar petir.
Tak hanya itu, 20 orang lebih dilaporkan mengalami luka berat dan ringan.
Dilansir dari Kompas.com, insiden nahas tersebut terjadi di Desa Girimukti, Kecamatan Cilograng, Kabupaten Lebak, Banten.
Source | : | Kompas.com,Instagram,Kupang.tribunnews.com |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR