Tetapi, bagian dalam telinga tidak bisa dibersihkan setiap hari.
Jika terus-menerus dibersihkan, bagian dalam telinga akan lecet.
Bagian dalam telinga sebaiknya dibersihkan saat serumen dekat dengan telinga bagian luar.
Serumen adalah zat yang mirip dengan lilin.
Zat ini bisa melindungi kulit bagian dalam telinga dan mencegah pertumbuahan jamur serta bakteri.
BACA JUGA: Intip Liburan Raisa Hamish ke India, Aduh Bikin Warganet Memendam Iri
Menggunakan Cotton Buds atau Korek Kuping
Ternyata, membersihkan telinga dengan korek kuping itu kurang tepat.
Korek kuping bisa membuat kotoran telinga terdorong kembali ke bagian dalam.
Selain itu, korek kuping juga bisa membuat gendang telinga dan ossicles menjadi rusak.
Untuk menghidari hal itu, gunakanlah alat mengambil kotoran telinga.
Alat ini memiliki ceruk kecil yang tumpul di bagian ujungnya.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR