Jangan Coba-coba Minum Air Jahe dengan Cara Seperti Ini Bila Tak Ingin Pencernaan dan Lambung Jadi Bermasalah
Nakita.id – Alih-alih dapat manfaat, minum air jahe dengan cara begini ternyata bisa membawa dampak buruk bagi kesehatan.
Air jahe menjadi minuman yang disukai banyak orang, terutama saat cuaca dingin.
Selain memberikan rasa hangat, air jahe juga dipercaya mampu meredakan sejumlah penyakit.
Baca Juga: Teratur Minum Air Jahe dengan Tambahan Bahan Alami Berikut, 6 Khasiat Ini Akan Dirasakan Tubuh Moms
Namun, tahukah Moms, dibalik sederet manfaat yang dimiliki, air jahe juga ternyata bisa berdampak buruk lo bagi tubuh jika dikonsumsi dengan cara seperti ini.
Wah, kira-kira cara seperti apa ya, Moms?
Baca Juga: Bukan Cuma Ramuan Jahe dan Sereh, Sederet Camilan Enak Ini Jadi Cara Efekti Atasi Mual
Source | : | Fox News |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR