Nakita.id - Beberapa di antara terkadang merasa geli melihat bahkan enggan mencoba masakan ceker ayam.
Mungkin karena merasa masakan ceker ayam terlihat kurang bersih atau membayangkan hal lain.
Namun tahukah kalau ceker ayam memiliki manfaat luar biasa untuk kesehatan kulit wajah.
Baca Juga: Cegah Keriput Hingga Osteoporosis, Ini Manfaat Rutin Konsumsi Ceker Ayam
Ceker ayam atau kaki ayam biasanya diolah menjadi tumis pedas. Namun, selain itu kamu bisa coba membuat kaldu ceker ayam.
Selain mudah dibuat, ceker ayam pun kaya akan kandungan kolagen dan protein seperti dilansir dari thestar.com.my.
Kolagen berguna untuk mengencangkan kulit, mencegah penuaan, dan baik untuk kesehatan kuku, rambut, dan tulang.
Baca Juga: Berita HOAX Kesehatan: Ceker Ayam Sebabkan Kanker? Nyatanya Malah Kaya Manfaat Untuk Kesehatan
Pentingnya Penanganan yang Tepat, RSIA Bunda Jakarta Miliki Perawatan Khusus untuk Bayi Prematur
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR