Nakita.id - Kisah rumah tangga Bella Luna Ferlin yang sempat menghebohkan publik di awal tahun 2017 kembali menjadi perbincangan di awal tahun 2019 ini.
2017 lalu, aktris kontroversial Bella Luna menghebohkan publik dengan keputusannya melangsungkan kawin kontraknya bersama pengacara kondang, Razman Arif Nasution.
Dalam perjanjiannya, Bella Luna melangsungkan nikah siri selama satu tahun yakni sejak Desember 2015 hingga Desember 2016 dengan dalih membutuhkan perlindungan untuk menghindari mantan suami pertamanya.
Baca Juga: Buat Turis Asing Berbondong-bondong, Inilah Fakta Kawin Kontrak yang Ramai di Puncak Bogor
Tak main-main, Bella Luna mendapat mahar Rp1 miliar pada kawin kontraknya tersebut.
Tak sampai di situ, Bella Luna kembali menikah pada Februari 2019 dengan seorang pria yang usianya jauh di atasnya.
Dikabarkan, Bella Luna dinikahi seorang pengusaha sukses dan diberi mahar Rp2 miliar.
Bella Luna lantas mengatakan bahwa ia dan calon suaminya selisih usia 13 tahun.
Kini Bella Luna berusia 25 tahun dan calon suaminya berusia 38 tahun.
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | YouTube,Instagram,tribunnews |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR