Ia mengaku miliki masalah kulit wajah yang banyak, selain berjerawat dan kulit berminyak komedo juga banyak menghiasi wajahnya.
Mulai dari dagu, hidung, pipi, hingga dahi bahkan disebut Lindsey penuh dengan komedo.
Baca Juga: Pasti Ada di Dapur, 4 Bahan Alami Ini Ampuh Hilangkan Komedo Tanpa Rasa Sakit
Ia pun berusaha untuk mengatasi masalah wajahnya dengan pembersih yang miliki kandungan asam salisilat dan krim benzoyl peroxide.
Sayangnya krim jerawat yang ia gunakan itu justru membuat wajahnya menjadi sangat kering.
Parahnya lagi, pengelupasan kulit juga ia rasakan saat memakai krim.
Tak mau terus-terusan menyakiti wajahnya, akhirnya Lindsey memilih jalan pintas.
Ia memutuskan untuk mengganti perawatan dengan bahan alami.
Baca Juga: Caranya Ternyata Mudah! Coba 5 Racikan Baking Soda Ini untuk Menghilangkan Komedo Membandel
Akhirnya ia pun temukan khasiat tak tdrduga dari madu dan lemon untuk atasi masalah komedo.
Begini urutan pembuatan dan pemakaian yang dilakukan oleh Lindsey.
Pertama ia memotong satu buah lemon menjadi dua bagian yang sama besar.
Source | : | byrdie.com |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR