Nakita.id - Miliki alis dan bulu mata yang tebal juga panjang tentu jadi idaman setiap wanita.
Alis tebal dan bulu mata panjang lentik bahkan kerap ditampilkan dan menjadi ciri khas wanita India.
Jika dulu mencukur alis jadi tren, kini memiliki bulu mata dan alis lebat jadi idola.
Baca Juga: Tips Merapikan dan Membentuk Alis Sesuai Bentuk Wajah yang Bisa Moms Lakukan di Rumah Saja
Selamat buat Moms yang punya hadiah indah tersebut dari Tuhan.
Tapi jangan berkecil hati buat Moms yang dari lahir sudah punya alis tipis.
Miliki alis tipis juga tetap bisa terlihat memukau meski tanpa lakukan sulam dan tambahan bulu mata.
Moms bisa banget coba lakukan cara alami berikut ini untuk dapatkan alis dan bulu mata impian.
Berikut apa saja yang Moms bisa coba lakukan dikutip dari anythingher.com.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | anythingher.com |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR