3. Buah delima
Delima merupakan buah yang sangat baik dalam menjaga kulit tetap sehat.
Buah delima atau Pome juga dapat memperlambat proses penuaan DNA tubuh.
Untuk memiliki kulit yang sehat dan bersinar, kita perlu makan buah delima setiap pagi.
4. Telur
Studi telah membuktikan bahwa mengonsumsi satu telur sehari dapat memiliki manfaat luar biasa pada kesehatan tubuh secara keseluruhan.
Telur mengandung lemak seperti lemak tak jenuh ganda dan tak jenuh tunggal yang sangat bermanfaat bagi fungsi tubuh.
Vitamin seperti A, B dan E juga terkandung dalam telur, kandumgan vitamun ini membantu tubuh secara efektif memperlambat proses penuaan.
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR