Mengenakan pakaian longgar dan berbahan sejuk, mandi, serta tidak menggunakan krim atau salep yang dapat menyumbat saluran keringat, juga dapat menjadi alternatif solusi untuk mengusir biang keringat.
Namun tahukah Moms bahwa terdapat beberapa bahan alami yang bisa mengusir biang keringat?
1. Cendana
Baca Juga: Jika Anak Mengalami Biang Keringat, Jangan Melakukan Hal Ini
Tumbuhan yang lebih dikenal dengan sebutan sandalwood ini sejak masa pengobatan tradisional India kuno, telah diyakini dapat mengatasi pengeluaran keringat berlebih pada tubuh.
Baca Juga: Jangan Sepelekan Biang Keringat pada Bayi
Langkah pengaplikasiannya adalah dengan mencampurkan bubuk cendana dengan air mawar.
Lalu dibalurkan pada bagian-bagian tubuh yang mengeluarkan keringat secara berlebihan.
2. Lidah buaya
Rekomendasi Sunscreen untuk Si Kecil: Gently Sunscreen SPF50+ PA++++ dengan Serum Anti-Polusi!
Source | : | healthline.com |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR