Ramuan Kecantikan Alami dari Air Kelapa, Racik Seperti Ini untuk Kempeskan Jerawat Membandel hingga Cegah Kerutan
Nakita.id – Tak hanya nikmat untuk diminum, air kelapa juga ternyata dapat dijadikan ramuan kecantikan.
Kelapa dikenal sebagai salah satu buah yang penuh dengan manfaat.
Mulai dari daging buahnya, akar, batang, daun, hingga airnya.
Ya, air kelapa dipercaya memiliki gizi yang tinggi bahkan melebihi susu sapi.
Menariknya, air kelapa ternyata tidak hanya mampu menyegarkan tenggorokan Moms, namun juga menjadi ramuan obat tradisional dan kecantikan.
Wah, kira-kira apa saja ya manfaatnya?
Mengutip dari Kompas.com, berikut tiga manfaat air kelapa untuk pengobatan dan kecantikan:
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR