Stop Buru-buru Dibuang! Contek Tips Terbaik Bikin Kentang yang Berubah Warna Kecokelatan Jadi Segar Lagi Cuma Hitungan Menit
Nakita.id - Moms tentu pernah menjumpai kentang yang warnanya mendadak berubah jadi kecokelatan, ya?
Kentang biasanya akan berubah warna dengan cepat.
Hal itu disebabkan karena kentang terkena suhu ruangan setelah dikupas dan dipotong.
Zat pati pada kentang jika terpapar oksigen akan mengalami oksidasi.
Kondisi tersebut mengakibatkan warna kentang berubah jadi abu-abu atau cokelat.
Tak jarang kentang yang berubah warna membuat Moms ragu untuk mengolahnya.
Kesannya jadi tak laik lagi diolah dan berakhir di tempat sampah, lebih baik mencegah kentang berubah warna, yuk!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR