5. Terlalu sering mencuci wajah
Jumlah ideal seseorang harus mencuci wajah dalamsehari adalah dua kali.
Namun, ada banyak orang yang terlalu sering mencuci wajah.
Kebiasaan ini dapat menghilangkan minyak alami kulit dan menyebabkan kekeringan.
Untuk mencegah hal itu terjadi, pastikan untuk mencuci wajah Moms tidak lebih dari dua kali sehari, di pagi hari dan sebelum tidur.
6. Menggunakan pembersih yang sama selama berbulan-bulan
Pakar perawatan kulit sering mendorong orang untuk sesekali mengganti pembersih.
Karena menggunakan produk yang sama terlalu lama dapat menyebabkan efek samping tertentu dan akhirnya membahayakan.
Baca Juga: Dijamin Bikin Tidur Moms Nyenyak, Cat Kamar Tidur dengan Salah Satu dari 4 Warna Ini
Baca Juga: Coba Kombinasi Ajaib Baking Soda dan Tomat yang Ampuh Atasi Masalah Kulit Wajah Berikut Ini
Jadi, cobalah mengganti sabun cuci muka Moms setelah 2-3 bulan.
7. Eksfoliasi berlebihan
Pengelupasan sangat penting, tapi jika berlebihan dapat menyebabkan kerusakan parah pada kulit.
Ini dapat menghilangkan sel-sel kulit mati dan racun dari kulit.
Namun, melakukannya lebih dari dua kali seminggu dapat memengaruhi tekstur kulit Moms dan menyebabkan jerawat.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR