Cara membuat wajah glowing dengan garam yakni mulanya buat pasta menggunakan garam dan air dengan perbandingan sekitar 2: 1 lalu oleskan pasta pada wajah.
Biarkan selama sekitar 30 detik kemudian bilas wajah dengan air.
Karena garam pada dasarnya adalah natrium, pastikan Moms tidak menyimpannya terlalu lama, karena dapat membakar kulit.
Baca Juga: Dapatkan Wajah Glowing Alami dan Bebas Kerutan dengan Cuka Sari Apel, Simak Cara Tepat Penggunaannya
2. Garam Untuk Pembersih Kulit
Garam juga memiliki banyak khasiat yang berfungsi sebagai pembersih alami untuk kulit.
Ini membantu dalam membersihkan pori-pori dan menyeimbangkan produksi minyak.
Campur 2 sendok teh garam dengan air hangat dan biarkan garam larut. Setelah larut, gunakan airnya untuk dioleskan pada wajah.
Baca Juga: Bukan Pakai Krim Mahal, Wajah Glowing dan Kenyal Bisa Terwujud dengan Masker DIY Semangka, Yuk Coba!
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | boldsky.com |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR