Kebiasaan menyabuni vagina
Ya, kebiasaan ini sering kali dilakukan kaum hawa ketika merasa tidak nyaman karena miss v berkeringat.
Apalagi ketika datang bulan, Moms pasti akan lebih sering menyabuni vagina.
Kebiasaan itu ternyata bisa jadi bumerang hingga berisiko menyebabkan sulit hamil.
Melansir dari Very Well Mind, membasuh vagina dengan sabun akan membuat bakteri baik lenyap dan memicu infeksi.
Apabila Moms sedang memiliki rencana untuk hamil, ada baiknya mencoba menghilangkan kebiasaan menyabuni vagina.
Agar terhindar dari miss v yang kering dan memperbesar peluang kehamilan, maka Moms harus mengubah cara merawat area organ intim dengan baik.
Menghimpun dari Kompas.com, ada dua hal yang harus diingat hanyalah keep it clean dan keep it natural saja.
Source | : | Kompas.com,Very Well Mind |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR