Nakita.id - Moms, masih ingat dengan baby Tatan?
Beberapa waktu lalu, baby Tatan menjadi viral karena ukuran tubuhnya yang tidak seperti bayi pada umunya.
Tatan sangat menggemaskan, aksinya selalu mencuri perhatian publik.
Baby Tatan ini nama aslinya Jonathan Ricardo Sugianto.
BBACA JUGA: Ini Kesederhanaan Inul Daratista, Dibalik Tampilan yang Selalu Mewah
Di akun instagramnya @jrsugianto, ada-ada saja video tingkah laku lucu baby Tatan.
Selain video, instagram tersebut juga dipenuhi foto-foto Tatan dengan berbagai gaya.
Balita yang belum genap berusia 5 tahun ini sudah memiliki 3,4 juta follower di instagram lo, Moms.
Wow, sudah seperti artis ya.
Nah, baru-baru ini Tatan sering mengunggah fortonya saat bercosplay ala tokoh kartun.
Tidak hanya tokoh kartun sih, tapi aktor film dan juga tokoh dunia.
Berikut foto-fotonya.
ShopTokopedia dan Tasya Farasya Luncurkan Kampanye ‘Semua Jadi Syantik’, Rayakan Kecantikan yang Inklusif
Source | : | |
Penulis | : | Kunthi Kristyani |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR