Nakita.id - Sule gencar dikabarkan siap melepas status dudanya dengan kekasih cantik pilihannya, Nathalie Holscher.
Keduanya dikabarkan akan segera menikah tepat di hari ulang tahun Sule, 15 November 2020 mendatang.
Namun di tengah-tengah kabar bahagia tersebut, Nathalie justru diterpa berbagai isu miring.
Setelah julukan Ratu Amer, kini perempuan berdarah Jerman itu disebut sudah pernah menikah dan memiliki anak.
Baca Juga: Belum Sah Jadi Suami Istri, Nathalie Holscher Justru Bongkar Kebiasaannya dengan Sule Setiap Hari
Terkait isu yang beredar tersebut, sahabat Nathalie, Farah Jubir akhirnya buka suara.
Ia mengaku sempat tinggal satu atap dengan mantan Disc Jockey seksi tersebut.
Buka Cabang ke-14, Nikmati Kelezatan Kuliner di Justus Steakhouse Asthana Kemang
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR