Nakita.id – Kostum mermaid atau putrid duyung di kalangan anak-anak mungkin tengah naik daun dan populer.
Bagi anak perempuan, mereka bisa terlihat seperti putri duyung di kartun yang sering mereka tonton.
Tak jarang, orang tua pun memfasilitasi dengan membelikan berbagai kostum mermaid sebagai kostum berenang Si Kecil.
BACA JUGA : Anak Pertama Donita Cemburu Sampai Bikin Kewalahan, Bagaimana Mengatasinya?
Fashion yang populer ini memiliki mekanisme ‘mengikat’ kaki anak-anak dan berfungsi sebagai sirip sehingga mereka bisa berenang 'seperti putri duyung'.
Namun Moms, ternyata pemakaian kostum mermaid saat Si Kecil saat berenang ini tidak disarankan oleh para ahli.
Melalui serangkaian penelitian, para peneliti menemukan bahwa pemakaian kostum ini justru berbahaya bagi keselamatan si kecil.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | Daily Mail |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR