Melindungi hati
Kunyit bekerja pada hati dengan cara melindungi dari kerusakan sel dan meregenerasi sel rusak.
Selain itu, juga merangsang produksi empedu, meningkatkan fungsi empedu dan mengurangi saluran hati yang membesar.
Kesehatan otak
Penelitian telah menunjukkan bahwa ada hubungan kuat antara gangguan kognitif seperti demensia dan alzheimer dan tingkat penurunan hormon pertumbuhan jenis tertentu, yang dikenal Brain-Derived Neurotrophic Factor (BDNF).
Baca Juga: Manfaat Air Rebusan Kunyit, Jahe, dan Sereh, Tak Hanya Tingkatkan Kekebalan Tubuh
Namun, para ahli juga menemukan bahwa kurkumin memiliki efek menguntungkan pada hormon ini.
Sehingga secara efektif memperbaiki beberapa penyakit otak atau penurunan fungsi otak karena penuaan.
Nah itu dia Moms berbagai manfaat rutin minum air rebusan kunyit hangat di pagi hari, selamat mencoba!
Baca Juga: Efek Samping Kunyit Putih Bisa Dihindari Asalkan Dosisnya Pas, Begini Penjelasannya
Rayakan Ultah ke-10, Beautyhaul Berikan Diskon Hingga 90% dari Puluhan Brand Kecantikan di Beautyhaul Mart 2024
Source | : | Think Healthy Tips |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR