Buktikan Ada Hikmah di Balik Cobaan, Melaney Ricardo Ungkap Kisah Kehidupannya yang Pontang-panting Usai Didera Covid-19: 'Kadang Kehilangan Itu Sedih'
Nakita.id - Melaney Ricardo baru saja mengungkap kisah ketika dirinya terjangkit Covid-19.
Ya, beberapa waktu lalu istri Tyson Lynch tersebut memang dinyatakan positif Covid-19.
Beruntungnya, Melaney Ricardo berhasil sembuh dari virus corona.
Usai jadi penyintas Covid-19, Melaney Ricardo lantas membagikan jatuh bangun kehidupannya.
Ya, didera Covid-19 membuat Melaney sempat vakum dari dunia hiburan.
Sempat kehilangan mata pencahariannya, Melaney mengaku mendapat hikmah mendalam.
Hal tersebut ia ungkapkan kepada Daniel Mananta.
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR