Padahal, warna mencolok bisa jadi tanda jajanan tersebut mengenakan zat perwarna terlalu banyak.
BACA JUGA: Tak Banyak yang Tahu, Ini Dampak Buruk Sering Memakai Celana Legging
Zat pewarna yang digunakan juga belum tentu menggunakan pewarna makanan, melainkan pewarna tekstil.
Biasanya, warna makanan tak juga hilang dari jari tangan meski sudah mencuci tangan.
2. Rasa sangat tajam
Dari rasanya, jajanan yang tidak sehat bisa ditandai dengan rasa yang terlalu tajam. Misalnya, rasa terlalu gurih dan pahit.
Terlalu gurih merupakan tanda jajanan anak terlalu banyak menggunakan penyedap rasa.
BACA JUGA: Madu Dikerubungi Semut Apakah Artinya Madu Itu Palsu, Ya?
3. Berbau tak sedap
Jajanan yang tidak sehat juga bisa ditandai dari aromanya.
Hindari jajanan yang sudah berbau asam, busuk, dan sudah tengik. Bisa jadi jajanan tersebut sudah kedaluwarsa.
4. Dibungkus kertas koran
Jajanan yang sehat seharusnya tidak dibungkus koran maupun kertas bekas.
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR