Ketika itu terjadi, proses pencernaan Moms menjadi lambat dan mengakibatkan fermentasi terjadi sehingga menghasilkan banyak gas.
Tak heran jika Moms jadi mudah merasa begah dan kembung setelah makan.
Agar Moms bisa merasa lebih baik, maka gas-gas yang terperangkap ini harus dikeluarkan melalui sendawa dan kentut saat hamil.
Terbentuk rongga di perut
Saat hamil, rahim akan menyediakan tempat untuk plasenta dan janin bertumbuh.
Ini tentunya akan menyebabkan terbentuknya rongga yang menekan bagian-bagian lain di sekitar rahim.
Ditambah dengan produksi gas akibat pencernaan yang melambat dan tekanan dari dalam perut Moms bertambah, terjadilah proses pengeluaran gas melaluisendawa dan kentut saat hamil.
Baca Juga: Tak Perlu yang Mahal! Berikut Obat Diare Alami Untuk Ibu Hamil yang Mudah Didapatkan
Rekomendasi Sunscreen untuk Si Kecil: Gently Sunscreen SPF50+ PA++++ dengan Serum Anti-Polusi!
Source | : | babycenter |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR