Nakita.id - Jika kita bicara soal katarak, hal tersebut akan lekat pada operasi katarak. Padahal obat herbal katarak juga ada.
Sebagai informasi, katarak adalah kondisi di mana mata tiba-tiba mengabur dan mengganggu penglihatan.
Dan lama kelamaan, katarak ini akan menyebabkan mata menjadi buta permanen.
Dan sudah bukan rahasia lagi, bahwa operasi katarak adalah jalan satu-satunya untuk mengobati katarak di dalam mata.
Baca Juga: Jangan Sampai Salah Lagi, Ini Manfaat Bunga Katarak yang Sebenarnya, Bukan untuk Obat Mata!
Awal gejala dari munculnya penyakit katarak pada mata ini biasanya ditandai dengan kaburnya penglihatan.
Mata jadi tidak enak untuk melihat sesuatu.
Sedikit demi sedikit mata akan ditutupi lapisan putih seperti kabut tebal.
Nah, lapisan inilah yang bisa menebal membuat mata menjadi buta permanen.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | sightsaversindia |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR