Kembalikan Tangan Keriput Jadi Halus Seperti Kulit Bayi, Ternyata Bisa Dilakukan Semudah Ini
Nakita.id - Mengurus rumah tangga merupakan pekerjaan yang tidak murah.
Setiap hari, Moms dihadapkan dengan tugas menggunung seperti membersihkan rumah, memasak, dan mencuci.
Pekerjaan rumah ini mau tidak mau akan memengaruhi kondisi kulit tangan karena setiap hari harus terkena sabun, minyak dan kotoran.
Tidak heran jika kulit tangan akan berubah kering, kasar bahkan sampai kapalan jika terus digunakan untuk melakukan pekerjaan rumah tapi tidak dirawat.
Perlu disadari bahwa perawatan tidak hanya dilakukan untuk wajah dan badan saja, tapi penting juga dilakukan pada kulit tangan.
Hal ini dilakukan untuk menghindari penuaan pada kulit tangan yang jangka panjangnya bisa menimbulkan keriput.
Usut punya usut, ada cara mudah merawat tangan agar bisa kembali halus seperti kulit bayi.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR