3. Lulur Gula dan Kulit Jeruk
Ingin kulit tetap segar dan bersih? Cobalah gunakan lulur dengan campuran gula dan kulit jeruk.
Siapkan gula dan kulit jeruk, lalu tambahkan satu sendok minyak kelapa dan satu sendok madu.
Aduk semua bahan sampai merata, lalu gosok campuran ini pada kulit.
Jika sudah, bilas kulit dengan air hangat.
4. Masker Wajah Kulit Jeruk dan Susu
Masker wajah dengan campuran kulit jeruk dan susu akan membuat kulit lebih cerah dan segar.
Tak hanya itu, jerawat dan pori-pori besar di wajah juga dapat berkurang.
Campur dua sendok bubuk kulit jeruk dengan susu dan satu sendok minyak kelapa.
Pijat wajah dengan masker ini dan diamkan kurang lebih 15 menit. Kemudian bilas wajah hingga bersih.
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR