Padahal Sudah Rugi Banyak Gegara Dituding Jadi Pemeran Pria dalam Video 19 Detik, Adhietya Mukti Mengaku Tak Dendam pada Gisel: ‘Saya Tidak Menaruh Dendam’
Nakita.id – Sempat terseret kasus video syur 19 detik, Adhietya Mukti tidak dendam pada Gisel.
Fakta demi fakta kasus video syur Gisel perlahan mulai terkuak.
Salah satu yang menghebohkan publik adalah soal pemeran pria dalam video tersebut.
Ya, setelah dilakukan sejumlah pemeriksaan, terungkap bahwa pemeran pria dalam video berdurasi 19 detik itu adalah Michael Yukinobu Defretes, seorang mantan kru stasiun televisi.
Akan tetapi, sebelum hal tersebut terungkap, publik sempat menduga pria itu adalah pemain band Gisel yang bernama Adhietya Mukti.
Kala itu, Adhietya Mukti pun diserang dengan hujatan bahkan teror dari warganet.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | youtube.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR