Melansir dari boldsky, enzim papain dalam pepaya dapat membantu mengangkat sel kulit mati dan menutrisi kulit untuk mengatasi jerawat.
Sediakan ½ buah pepaya matang, 1 sdm madu dan 1 sdt susu.
Haluskan pepaya dan beri tambahan madu serta susu ke dalamnya.
Baca Juga: Kuncinya Sabar dan Telaten, Obati Luka Bopeng Bekas Jerawat dengan Bahan Dapur Sejuta Umat Ini
Gunakan masker ini ke wajah lalu diamkan sekitar 15-20 menit.
Bersihkan wajah dengan air hangat setelahnya.
2. Stroberi
Buah stroberi juga dapat membantu untuk menghilangkan jerawat secara alami.
Cara membuat masker wajah ini mudah, cukup siapkan 2-3 stroberi dan 1 sdt jus lemon.
Pertama, haluskan stroberi. Bila sudah halus, tambahkan jus lemon ke dalamnya.
Aplikasikan masker pada wajah selama beberapa menit.
Bilas wajah dengan air hangat setelahnya. Lalu kembali cuci wajah menggunakan air dingin.
Stroberi mengandung asam salisilat yang mampu membersihkan kulit dari jerawat.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR